Kepala Sekolah Kota Malang Berjaya, Kepala SMK Negeri 2 Malang terima Penghargaan Karya Inovasi Jatim
Jurnalis: Atmi dan Yeti Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (HARDIKNAS) dan Hari Lahirnya Pancasila, Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur melalui Bidang Pembinaan Guru dan Tenaga Kependidikan menyelenggarakan Penyerahan Piagam Penghargaan kepada kepala sekolah. Khususnya kepala sekolah yang telah melaksanakan lebih...